SIAKAD – Sistem Informasi Akademik

Sistem Informasi Akademik merupakan sebuah sistem yang dikembangkan secara mandiri oleh unit PTIPD bekerjasama dengan biro akademik serta pihak-pihak terkait. Sistem ini ditujukan untuk mempermudah pengelolaan data akademik bagi pihak-pihak di lingkungan universitas yang berkepentingan. Sistem ini menyediakan fasilitas untuk: Pemrograman perkuliahan dan penjadwalan. Pengecekan nilai, kartu hasil studi dan IPK. Pendaftaran beasiswa, ujian, yudisium […]

SISARPRAS UIN : Sistem Informasi Sarana Prasarana

Website UIN Maliki Malang memiliki subdomain baru http://sisarpras.uin-malang.ac.id/. Web app yang tergolong Sistem Informasi ini memberi informasi mengenai rekap sarana prasarana di UIN Maliki Malang. Dalaman Website ini dibangun dengan framework php CodeIgniter. UI menggunakan template adminBSB + jquery. Database yang digunakan standar, yaitu MySql. Developer menggunakan version control : git untuk memudahkan dokumentasi. Konten Untuk mengakses […]

LIHAT HISTORYMU LEWAT SIMPEG

Ada sebuah aplikasi yang dikembangkan oleh Pusat Teknologi dan Pangkalan Data UIN Maulana Malik Ibrahim Malang nih, yaitu aplikasi Simpeg UIN Malang. Yah, aplikasi ini membantu kita untuk mengetahui riwayat history kepegawaian kita selama berada di UIN Maulana Malik Ibrahim Malang lho. Yang lebih pentingnya, kita dapat melihat gaji pernah kita peroleh sampai sekarang. Wuih, […]